Sejumlah SKPD Lingkup Pemerintah Kota (Pemkot) Banjarbaru memborong penghargaan dari Kementrian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Kalimantan Selatan.
Ketua DPRD Kota Banjarbaru, Fadliansyah menyebut jika Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) penting
Wali Kota Banjarbaru, M. Aditya Mufti Ariffin melantik total 23 pejabat lingkup Pemkot.
Wali Kota Banjarbaru M. Aditya Mufti Ariffin meresmikan Taman Mawar Lansia di Jalan Melati No. 17 Loktabat Utara pada Kamis (22/02).
Pemerintah Kota Banjarbaru menggelar Gerakan Sadar Membayar Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBB-P2).
Dalam rangka menyambut dan menyemarakkan Peringatan Hari Jadi ke-25 Kota Banjarbaru 2024, Pemkot Banjarbaru menggelar Rakor Pembentukan Tim Pelaksana.
Kementerian Dalam Negeri melalui Ditjen Bina Keuangan merilis realisasi Pendapatan APBD untuk wilayah kota se-Indonesia sepanjang tahun 2023.
Ombudsman RI Provinsi Kalimantan Selatan menyerahkan penghargaan kepada Pemerintah Kota Banjarbaru atas keberhasilannya dalam penyelenggaraan pelayanan publik
Pemerintah Kota Banjarbaru menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) Pimpinan SKPD se-Kota Banjarbaru di Aula Gawi Sabarataan, Balai Kota Banjarbaru, Selasa (02/01).
Hanya 4 Kabupaten/Kota di Provinsi Kalsel Penerima Penghargaan APE dari Kementrian PPPA
Tak lama dari disematkannya status Ibu Kota Provinsi (IKP) Kalsel, pertumbuhan ekonomi Banjarbaru untuk pertama kalinya mengungguli 12 kabupaten/kota di Kalsel.