Bupati HSS Syafrudin Noor memimpin rapat terbatas bersama pemerintah daerah, DPRD dan manajemen PT Antang Gunung Meratus (AGM) di ruang kerja Bupati HSS.
Pemkab HSS bergerak cepat merespons dampak banjir yang melanda sejumlah wilayah melalui rapat terbatas evaluasi penanganan banjir.
Genangan air yang belum surut di Desa Sungai Kupang, Kecamatan Kandangan, hingga Sabtu malam (3/1) kembali mendapat perhatian dari Pemkab HSS.
Pemkab HSS bergerak cepat menyikapi banjir yang merendam ruas jalan penghubung Kandangan–Nagara.
Bupati Syafrudin Noor mengukuhkan dan mengambil sumpah 10 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) HSS, Rabu (31/12/2025).
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Hulu Sungai Selatan (HSS) menggelar puncak Peringatan Hari Ibu (PHI) ke-97 di Pendopo Bupati, Rabu (23/12).
Upaya Pemkab HSS dalam memperluas akses pendidikan kembali diperkuat melalui peninjauan lokasi rencana pembangunan Sekolah Rakyat di Desa Paharuangan.
Menjelang libur Nataru, Pemkab HSS mulai mematangkan kesiapan kawasan wisata Loksado yang diprediksi akan mengalami lonjakan pengunjung.
Pemkab HSS menegaskan komitmennya dalam mendukung pengembangan seni dan budaya daerah melalui pembukaan Mentality Performance, rangkaian RAMU Art Festival 2025.
Pemkab HSS kembali menorehkan prestasi membanggakan dengan meraih Predikat Informatif sekaligus Terbaik I se-Provinsi Kalsel.
Ajang Talenta Pelajar Tingkat Kabupaten HSS KPOTI digelar sebagai rangkaian Harjad ke-75 Kabupaten HSS.