Bupati HSS Syafrudin Noor memimpin rapat terbatas bersama pemerintah daerah, DPRD dan manajemen PT Antang Gunung Meratus (AGM) di ruang kerja Bupati HSS.
Pemkab HSS bergerak cepat merespons dampak banjir yang melanda sejumlah wilayah melalui rapat terbatas evaluasi penanganan banjir.
Genangan air yang belum surut di Desa Sungai Kupang, Kecamatan Kandangan, hingga Sabtu malam (3/1) kembali mendapat perhatian dari Pemkab HSS.
Pemkab HSS bergerak cepat menyikapi banjir yang merendam ruas jalan penghubung Kandangan–Nagara.
Bupati Syafrudin Noor mengukuhkan dan mengambil sumpah 10 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) HSS, Rabu (31/12/2025).
Bupati Syafrudin Noor meninjau langsung dapur umum dan Pos Layanan Kesehatan yang beroperasi di Lapangan Basket Lambung Mangkurat, Kandangan, Sabtu (27/12).
Pemkab HSS kembali menunjukkan komitmen hadir di saat masyarakat membutuhkan melalui terjun langsung menyalurkan bantuan kepada masyarakat terdampak bencana.
BPBD Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS) telah mendirikan Posko Induk Bencana Banjir di Lapangan Basket Lambung Mangkurat Kandangan, Sabtu (27/12).
Sepanjang Januari hingga Desember 2025, jajaran Polres HSS berhasil mengungkap 99 kasus narkotika dan menetapkan 121 orang sebagai tersangka.
Zaynaidi alias Izai (50) ditemukan tewas dengan sejumlah luka tusuk di Muara Banta RT 001 LK 001, Kecamatan Kandangan Kota, Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS).
Komisi I, II, dan III DPRD HSS bersama sejumlah dinas terkait melaksanakan kunjungan kerja ke PT AGM.
Terduga pelaku penganiayaan yang menyebabkan korban meninggal dunia di Desa Tumbukan Banyu, Kecamatan Daha Selatan, Kabupaten HSS akhirnya diamankan.