Hari Jantung Sedunia atau World Heart Day (WHD) merupakan peringatan global tahunan yang jatuh pada tanggal 29 September setiap tahunnya.
Yayasan Jantung Indonesia (YJI) ajak publik peduli kesehatan jantung. Melalui meraba nadi sendiri (Menari) setiap orang bisa cek kesehatan jantung sendiri.
Menjaga kesehatan jantung adalah suatu tindakan yang sangat penting untuk memastikan kualitas hidup yang baik dan mengurangi risiko penyakit kardiovaskular.
Menurut riset terbaru, insomnia dan stres menyebabkan detak jantung tidak teratur bagi perempuan yang sudah menopause.
Olahraga bisa jadi salah kegiatan yang dapat dilakukan untuk memperkuat otot dan kesehatan jantung. Hal itu karena olahraga sangat baik bagi kesehatan tubuh.
Wine punya dampak baik untuk kesehatan jika dikonsumsi dalam batas wajar. Salah satunya bagus untuk kesehatan jantung.
Matcha bisa jadi pilihan untuk menjaga kualitas kesehatan hingga kulit. Cocok untuk para pecinta hidup sehat.
Bagi anda yang memiliki jadwal padat namun ingin menjaga kesehatan jantung, olahraga di akhir pekan bisa menjadi solusi terbaik.
Banyak orang tidak menyadari akan gejala jantung yang bermasalah karena mungkin gejala awal penyakit tersebut akan berbeda-beda pada tiap orang.