Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Bogor mencatat terdapat kenaikan kasus positif Covid-19. Total ada 49 orang warga Bogor terkena virus tersebut.
Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin kembali mengingatkan pentingnya penerapan protokol kesehatan bagi tenaga kesehatan dan masyarakat
Kasus Covid-19 di Bekasi turun. Semula 25 orang menjadi sepuluh.
Kasus Covid-19 di Indonesia kembali melonjak. Menteri Pariwisata Sandiaga Uno mengimbau masyarakat agar berlibur di dalam negeri.
Walikota Solo, Gibran Rakabuming meminta warga masyarakat Solo untuk berhati-hati. Pasca kembali ditemukannya kasus positif covid 19.
Kepala Seksi Surveilans, Epidemiologi dan Imunisasi Dinkes DKI Jakarta Ngabila Salama menjelaskan kenaikan kasus Covid-19.
Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta mencatat ada kenaikan kasus Covid-19 sepekan terakhir. Namun, situasi Covid-19 dipastikan aman terkendali.
Dalam satu minggu terakhir, sejak 24 Desember 2022, penyebaran Covid-19 mengalami tren peningkatan.
Dinkes Banjarmasin menanggapi soal prediksi kembali melonjaknya kasus Covid-19 pada momen libur Natal dan tahun baru 2023.
Bupati Kapuas, Kalteng, Ben Brahim S Bahat mengeluarkan instruksi sehubungan dengan meningkatnya kembali kasus Covid-19 saat ini.
Satgas Covid-19 melaporkan penambahan kasus sebesar 7.893 orang per 15 November 2022.