Wakil Ketua Komisi I DPRD Kota Banjarbaru Muhammad Subakhi mengapresiasi langkah pemkot untuk mengeksekusi bangunan liar di Kelurahan Landasan Ulin Tengah
Penertiban 90 bangunan liar termasuk warung remang alias warung jablay (Warjab) mendapat respon positif berbagai pihak.
Dari total 90 bangunan liar termasuk warung remang di Jalan Trikora Banjarbaru. Kini hanya tersisa 9 unit lagi yang siap dibongkar paksa pada Kamis (11/1) besok
Menjelang waktu penertiban, lebih dari 50 bangunan liar termasuk warung remang atau warung jablay sudah dibongkar secara mandiri.
Pembongkaran bangunan liar hingga warung remang - remang yang sering disebut warung jablay (warjab) di Banjarbaru tinggal menghitung hari.
Puluhan bangunan liar di tepi Jalan Trikora Kelurahan Landasan Ulin Tengah, Kecamatan Liang Anggang, Kota Banjarbaru terancam dibongkar pada awal 2024 nanti.
Para penghuni bangunan liar di Jalan Trikora Banjarbaru diberi waktu 14 hari untuk membongkar sendiri bangunannya atau dibongkar paksa.
Sejumlah pemilik bangunan liar di Trikora Banjarbaru tidak ingin pindah karena memiliki surat tanah.
Badan Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) buka bukaan. Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP) masih dikelilingi bangunan-bangunan liar.
Ratusan bangunan liar di Gang Royal, Jalan Rawa Bebek RW 013 Kelurahan Penjaringan, Jakarta Utara ditertibkan oleh pemerintah dengan melibatkan unsur terkait.
Pemkot Balikpapan tetap bakal membongkar bangunan liar yang berdiri di atas fasum di Pasar Klandasan.
Kondisi Jalan Kebon Tebu di wilayah Muara Baru, Kelurahan Penjaringan, Penjaringan, Jakarta Utara tidak kunjung selesai.