Wakil Ketua DPRD Kaltim, Muhammad Samsun memberikan bantuan pupuk hingga alat pendukung pertanian untuk dukung produktivitas pertanian
Bapanas menggencarkan Gerakan Edukasi dan Pemberian Pangan Bergizi Untuk Siswa (GENIUS). Demi mewujudkan generasi emas 2045.
Anggota DPRD Banjarbaru, HR Budimansyah merealisasikan hasil reses dengan menyerahkan belasan unit armada roda tiga pengangkut sampah kepada warga pengusul.
Dari ratusan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang ada, baru sedikit yang turut berpartisipasi sebagai off taker produk UMKM.
PT Global Expo Management Indonesia harapkan pameran teknologi energi hijau dapat memberikan kontribusi dalam mewujudkan "net zero emission" (NZE) pada 2060.
Menteri ATR/BPN Hadi Tjahjanto menyampaikan pentingnya program Reforma Agraria untuk mewujudkan kesejahteraan rakyat Indonesia.
Menteri ESDM Arifin Tasrif mengatakan Sekretariat Just Energy Transition Partnership (JETP) siap bekerja merealisasikan kerja sama pendanaan transisi energi.
Wamen BUMN Kartika Wirjoatmodjo mengungkapkan rencana kerja sama pengelolaan Bandara Soetta dan Bandara I Gusti Ngurah Rai butuh izin pemerintah pusat.
Menkop UKM Teten Masduki beberkan 6 program prioritas kementerian ini terkait pendataan koperasi dan UMKM hingga implementasi pusat layanan terpadu (PLUT).
Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan mendorong pelaku industri minuman untuk membangun fasilitas daur ulang.
Wakil Menteri Agraria dan Tata Ruang/Wakil Kepala Badan Pertanahan Nasional Raja Juli Antoni mengatakan pemerintah terus mendorong pelaksanaan Reforma Agraria.