PT Chery Sales Indonesia (CSI) siap memperkenalkan varian Omoda 5 terbaru dalam waktu dekat.
Chery Omoda 5 sukses menjadi bintang dalam ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2023 yang baru saja usai pada Minggu (20/8).
Tren kendaraan listrik yang semakin meningkat di Indonesia, membuat PT Chery Sales Indonesia (CSI) tak mau ketinggalan dengan merilis Omoda 5 EV.
Setelah Luna Maya yang kepincut Chery Omoda 5, kini artis Natasha Wilona juga terkesan dengan fitur yang fungsional juga aman pada SUV Premium itu.
PT Chery Sales Indonesia (CSI) mengajak para calon konsumen untuk menjajal semua produk andalannya mulai dari Tiggo 7 Pro, Tiggo 8 Pro dan Omoda 5.
Kinerja ekspor Omoda 5 dalam satu semester tahun 2023 meraih total 70.821 unit. Bahkan, untuk Juni, SUV milik Chery ini mencatatkan angka penjualan 14.047 unit.
Penjualan Chery Omoda 5 untuk kategori mobil ekspor di China mencapai 12.316 unit pada Mei 2023, sementara April 2023 di angka 10.781 unit.
Chery membuka diler baru di Bekasi, Jawa Barat sebagai salah satu cara untuk mengapresiasi tanggapan positif pasar otomotif Tanah Air.
PT Chery Sales Indonesia (CSI) membuka diler baru di Denpasar, Bali di bawah manajeman PT Dwipa Sinar Bakungan dengan melayani tiga mobil andalannya.
PT Chery Sales Indonesia (CSI) mengungkapkan rencananya untuk meluncurkan lima model premium sampai akhir tahun 2023 di Indonesia, termasuk model EV.
PT Chery Sales Indonesia (CSI) mengumumkan bahwa pemesanan SUV Crossover Omoda 5 sudah lebih dari 1.000 unit.