Ketua DPRD Kota Banjarbaru Fadliansyah Akbar meminta Dinas Kesehatan setempat untuk tegas melakukan pengawasan terkait peredaran obat sirup yang dilarang.
Setelah hasil penelusuran secara teliti, Dinas Kesehatan Tanah Laut, menemukan ada dua kasus suspek gagal ginjal akut. Dua di antaranya meninggal dunia.
Dokter spesialis penyakit dalam, konsultan ginjal dan Hipertensi, Dr Rudiansyah pun mengimbau masyarakat agar lebih hati-hati menyikapi pemberitaan dan teori
Di tengah maraknya isu gagal ginjal akut pada anak belakangan ini akibat obat sirop, d0i Kota Palangka Raya belum ditemukan kasus tersebut
Gangguan ginjal akut misterius tengah mengancam anak-anak Indonesia, termasuk Kalsel.
Padahal, obat sirop telah dikonsumsi sejak dahulu, kok kasus gagal ginjal akut baru ada sekarang?
Ketua Komisi IV DPRD Kalsel, Muhammad Lutfi Saifuddin, meminta pemerintah provinsi (Pemprov) mengambil langkah tegas untuk mengantisipasi gagal ginjal akut.