Komisi I DPRD Kalsel melaksanakan monitoring dan peninjauan ke Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Martadah Baru, Kecamatan Tambang Ulang, Kabupaten Tanah Laut.
BUMDes Desa Loh Sumber terus mengembangkan sayap ke desa lain untuk bisa mendapat pasokan beras untuk memperkuat produksinya.
Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Kukar, terus mendorong perkembangan BUMDes secara berkala dengan mengadakan pelatihan untuk pengurus BumDes.
nggota DPRD Kabupaten Balangan, Hj Sri Huriyati Hadi menghadiri peresmian pembukaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Expo 2023
Prestasi demi prestasi terus ditorehkan Desa Padang Panjang, Tanta, Tabalong.
Bank Kalsel berupaya menyalurkan dan mempercepat proses pinjaman tanpa bunga kepada pelaku UMKM di Kabupaten Balangan, Kalimantan Selatan.
Anggota DPRD Provinsi Kalsel Karlie Hanafi Kalianda berpendapat program BUMDes dapat mengatasi masalah perekonomian warga di pedesaan.
Inovasi terus dilakukan Pemdes Harus, Kecamatan Muara Harus, Tabalong, terhadap taman edukasi yang dibangun beberapa waktu lalu.
Diduga lakukan tindak pidana korupsi dan penyalahgunaan wewenang pengelolaan dana BUMDes ,DH (42) Kepala Desa Sukamanah,Kecamatan Karangtengah,diamankan polisi
Mendes Abdul Halim Iskandar dorong peningkatan kepercayaan terhadap koperasi simpan pinjam Usaha Millik Desa (BUMDes), melalui pendampingan OJK.
Badan usaha milik desa bersama (Bumdesma) Surya Maju Abadi, Kecamatan Hatungun, Kabupaten Tapin meraih juara terbaik tingkat nasional oleh Kementerian Desa.