Menteri ESDM Bahlil Lahadalia memastikan pemerintah tak akan mengeluarkan kebijakan baru terkait pengguna yang berhak mengisi BBM bersubsidi, dalam waktu dekat.
Menahan harga BBM nonsubsidi bisa berdampak pada beban biaya Pertamina karena harga jual lebih rendah dibandingkan harga keekonomiannya.
Dengan adanya konflik Iran menyerang Israel kemungkinan harga minyak bisa makin meningkat dan menyentuh ke kisaran US$ 100 per barel.
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto memastikan tarif BBM Pertamina tidak naik sampai Juni 2024.
Harus ada tambahan anggaran kepada PT PLN dan PT Pertamina imbas tak ada kenaikan tarif listrik dan harga BBM tersebut.
PT Pertamina (Persero) telah mengumumkan harga BBM terbaru per 1 Januari 2024. Sejumlah bahan bakar non subsidi mengalami penurunan harga.
PT Pertamina (Persero) resmi menurunkan harga jual bahan bakar minyak (BBM) non-subsidi per 1 Januari 2024.
Harga BBM Pertamina, Shell, Vivo dan BP sudah turun per 1 Desember 2023, masyarakat masih pilih Pertalite. Berikut daftar harganya di semua SPBU.
PT Pertamina (Persero) kembali melakukan penyesuaian harga pada Jumat (1/12), khususnya pada produk BBM non subsidi. Hal itu dilakukan secara berkala sesuai den
PT Pertamina (Persero) kembali melakukan penyesuaian harga pada Jumat (1/12).
Pertamina Patra Niaga kembali menyesuaikan harga bahan bakar minyak (BBM) non subsidi. Harga BBM kembali turun mulai 1 Desember 2023.
Harga bahan bakar minyak (BBM) nonsubsidi Pertamina: Pertamax hingga Dexlite mengalami penyesuaian per 1 November 2023.