Firli Bahuri tak hanya mangkir dari pemeriksaan Polda Metro Jaya. Ternyata, Ketua KPK nonaktif itu juga mangkir dari sidang etik Dewas KPK.
Ketua Dewan pengawas (Dewas) KPK Tumpak Panggabean menyayangkan mangkirnya Firli Bahuri dalam sidang pelanggaran etik yang digelar hari ini
Eks Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo, selesai menjalani pemeriksaan sebagai saksi dalam sidang pelanggaran etik Ketua nonaktif KPK Firli Bahuri.
Ketua nonaktif KPK Firli Bahuri memohon kepada Dewan Pengawas (Dewas) KPK untuk menunda sidang etik.
Dewan Pengawas (Dewas) KPK akan menggelar sidang etik Ketua KPK nonaktif Firli Bahuri pada Kamis 14 Desember mendatang.