Peneliti Forum Masyarakat Peduli Parlemen Indonesia (Formappi), Lucius Karus menilai partai politik serupa oligarki yang sesuka hati mengganti bacaleg
Politisi PDIP Masinton Pasaribu mengkritik putusan MK tentang batas usia capres-cawapres. Dia menilai putusan ini adalah kehendak oligarki.
Gibran resmi mencalonkan diri sebagai cawapres Prabowo. NCW menyatakan bahwa pencalonan itu menunjukkan kuasa relasi untuk politik dinasti.
Pakar hukum Pidana Universitas Airlangga, I Wayan Titib Sulaksana meragukan komitmen Mahfud MD memberangus oligarki yang mengganggu penegakan hukum.
Institute for Development of Economics and Finance (INDEF) mengungkapkan geliat oligarki dalam gelaran Pemilu khususnya pemilihan presiden begitu nyata terjadi.
Jadi proyek tersebut tidak benar-benar mengatasi masalah pangan di Indonesia
Ditengah krisis iklim yang sedang terjadi, Walhi melihat upaya pengurangan emisi karbon yang berlangsung justru berujung pada proyek gelap oligarki.
apahabar.com, JAKARTA - Kaukus Indonesia untuk Kebebasan Akademik (KIKA) mencatat 23 pelanggaran kebebasan akademik sepanjang 2022.
Wacana penerapan sistem proposional tertutup pada Pemilu 2024 yang dicanangkan oleh Ketua KPU Hasyim Asy'ari, berpotensi menguburkan oligarki.
Suburnya pertumbuhan oligarki dalam kegiatan demokrasi dapat menyebabkan lahirnya investor politik, yang memengaruhi kegiatan pemilu.
Ekonom Senior INDEF, Didin S Damanhuri mengungkapkan selama tahun 2022, pertumbuhan oligarki di Indonesia semakin subur.