Badan Pusat Statistik (BPS) merilis data pencapaian inflasi pada April lalu yang relatif terkendali.
Kenaikan harga telur ayam telur terus merangkak naik beberapa waktu terakhir. Di Kota Bekasi, harga telur ayam saat ini melonjak hingga Rp32 ribu per kilogram.
Wakil Menteri Perdagangan (Wamendag) Jerry Sambuaga mengakui bahwa komoditas telur mengalami fluktuasi harga di sejumlah pasar di Tanah Air.
Polri melalui Satuan Tugas (Satgas) Pangan terus memantau kenaikan harga telur ayam di pasaran yang belakangan ini semakin masif.
Harga telur ayam ras di pasar tradisional Tigaraksa, Kabupaten Tangerang, Banten terus merangkak naik hingga menembus angka Rp32.000 per kilogram.
Ahmad (31) salah satu pedang telur di pasar Blok A, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, menyebut kenaikan harga telur dimulai sejak pekan lalu.
Sejumlah pedagang dan pembeli pun mengeluhkan kenaikan harga tersebut.