PT Pelabuhan Indonesia (Persero) Sub Regional Kalimantan mencatatkan peningkatan jumlah arus penumpang mudik lebaran yang cukup signifikan.
PT Jasa Raharja mencatat angka kasus kecelakaan lalu lintas pada masa mudik Lebaran 2023 menurun jika dibandingkan pada masa mudik Lebaran tahun sebelumnya.
Menko Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menilai mudik tidak hanya dapat meningkatkan perekonomian nasional, tapi perekonomian daerah.
1.457 kecelakaan lalu lintas yang terjadi selama operasi ketupat 18 sampai 23 April 2023.
Direktur Utama PT Pertamina, Nicke Widyawati mengeklaim stok bahan bakar minyak (BBM) selama arus mudik lebaran tercukupi.
Polres Hulu Sungai Selatan (HSS) telah memetakan sejumlah titik rawan bagi pemudik lebaran Idulfitri 1444 Hijriah.
PT Toyota-Astra Motor (TAM) menyiapkan total 308 titik pelayanan servis dalam menyambut musim mudik Lebaran tahun ini.
Arus mudik lebaran Idulfitri 1444 hijriah diperkirakan meningkat dibandingkan tahun sebelumnya, Selasa (18/4).
Pengamanan arus mudik lebaran atau Operasi Terpusat Ketupat Intan 2023 ini akan dilaksanakan selama dua pekan dimulai dari 18 April hingga 1 Mei 2023.
PT Kereta Api Indonesia (KAI) memastikan takkan menjual tiket tambahan, meski permintaan masyarakat melonjak jelang mudik lebaran 2023.
PT KAI memastikan tidak ada lagi penjualan tiket tambahan meskipun animo masyarakat untuk mudik menggunakan kereta api masih tinggi jelang Lebaran 2023.
Para calon pemudik mulai memadati Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur jelang H-6 Lebaran 2023.