Setelah cuti selama kurang lebih dua pekan, Rahmad Darmawan dipastikan kembali melatih Barito Putera.
Duel Barito Putera kontra Maluku Utara (Malut) United Stadion Sultan Agung, Bantul, Sabtu (25/10) sore, juga mempertemukan antara guru dan murid.
Barito Putera bergerak cepat menyongsong Liga 1 musim 2024/2025. Mereka memperpanjang kontrak pelatih Rahmad Darmawan dan empat pemain.
Setelah dipastikan lepas dari jerat degradasi, Barito Putera mengusung misi perbaikan peringkat dalam pertandingan melawan RANS Nusantara dalam lanjutan Liga 1
Tidak hanya kerja keras, keberuntungan diakui ikut membantu Barito Putera mengalahkan PSM Makassar dalam lanjutan Liga 1 musim 2023/2024, Jumat (15/3) malam.
Kendati PSM Makassar sedang timpang, Barito Putera tetap mewaspadai segala kemungkinan yang terjadi menjelang duel di Stadion Sultan Agung, Bantul, Jumat (15/3)
Kekalahan Barito Putera dari Persis Solo, Sabtu (9/3) malam, menyisakan perasaan mengganjal dalam benak pelatih Rahmad Darmawan.
Hingga perhitungan sekitar 57,05 persen, Jumat (16/2), jumlah suara yang diraih Rahmad Darmawan di Pemilu 2024 terlihat belum signifikan.
Meski berhasil memetik kemenangan, Barito Putera tidak tampil dengan performa terbaik kontra Arema di Stadion Demang Lehman, Minggu (17/12) malam.
Barito Putera hanya mampu bermain imbang 1-1 saat menghadapi Borneo FC pada pekan ke-21 BRI Liga 1 2023/2024 di Stadion Demang Lehman, Martapura.
Resmi dikontrak selama satu setengah musim, Minggu (5/11) malam, Natanael Siringoringo langsung mengusung target bersama Barito Putera.