Kejaksaan Negeri Tabalong melakukan eksekusi terhadap terpidana, Mastur Kurniawan yang saat ini menjabat Direktur RSUD H Badaruddin Kasim.
Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Tabalong berkomitmen mendukung dan mensukseskan pelaksanaan Pilkada serentak tahun 2024.
Menindak lanjuti Surat Jaksa Agung Muda Tentang Pemberantasan Perjudian Daring, Kejari Tabalong turun ke sekolah-sekolah.
Setelah dilakukan pekerjaan kurang lebih 1 tahun, akhirnya pembangunan kantor baru PT Air Minum Tabalong Bersinar (AMTB) rampung dibangun.
Perkara pengancaman yang dilakukan Budi (22) warga Desa Hariang, Kecamatan Banua Lawas, Tabalong, terhadap saudara kandungnya selesai melalui Restorative Justic
Ratusan paket sembako murah diberikan Kejaksaan Negeri (Kejari) Tabalong kepada masyarakat sekitar, Jumat (15/3) sore.
Kepala Kejaksaan Negeri (Kejari)Tabalong, menerima penghargaan Indonesia Global Award 2024. Penghargaan diterima,Aditia Aelman Ali, di Jakarta baru-baru tadi.
Kejaksaan Negeri Tabalong berkomitmen turut mensukseskan pemilihan umum (pemilu) 2024.
Selama tahun 2023, Kejaksaan Negeri Tabalong berhasil menyetorkan uang ke kas negara sebesar Rp 13 miliar.
Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Tabalong mengaktifkan Posko Pemilu 2024.
Kejaksaan Negeri (Kejari) Tabalong menerima uang pengganti denda dari dua terpidana perusakan hutan.