Sejumlah persiapan dilakukan Pemkab Tabalong untuk menyambut keberadaan Ibu Kota Nusantara (IKN) di Kalimantan Timur.
Ratusan titik panas terdeteksi di Kalimantan Timur (Kaltim). Jika sebelumnya hanya terdapat 48, kini mencapai 114 hot spot.
Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Kalsel menanggapi isu PBNU yang memihak terhadap pasangan calon nomor urut 02, Prabowo Subinto dan Gibran Rakabuming
Relawan Prabowo-Gibran mengadakan jalan sehat di Balikpapan. Mereka optimis Paslon 02 menang satu putaran di Kaltim.
(22) warga Kutai Timur, Kaltim yang mengancam nyawa Capres 01 Anies Baswedan ditetapkan sebagai tersangka.
10 bln lalu
Presiden Joko Widodo kembali meninjau Ibu Kota Nusantara (IKN), Rabu (17/1).
Kasus dugaan pengancaman capres Anies Baswedan, masih diselidiki Subdit Siber Ditreskrimsus Polda Kaltim.
KPK memeriksa dua saksi terkait kasus dugaan suap proyek pengadaan jalan di wilayah Kalimantan Timur dengan Tersangka Rahmat fajar.
Sebuah mobil jemaah haul Guru Sekumpul dari Kalimantan Timur mengalami kecelakaan di wilayah Desa Lano, Kecamatan Jaro, Tabalong, Kalsel, Selasa (16/1) pagi.
Kodam VI Mulawarman mengimbau kepada setiap satuan menarik kembali anggotanya yang menjadi ajudan kepala daerah.
Anies Baswedan dapat ancaman penembakan dari netizen yang diduga dari Kaltim. Cak Imin buka suara.