BPIPI Kementerian Perindustrian perkuat ekosistem industri alas kaki melalui kolaborasi guna menciptakan nilai tambah, khususnya bagi IKM.
Kemenperin mengenalkan inovasi teknologi dalam pemberdayaan IKM kepada para delegasi organisasi kawasan Asia-Pasifik Colombo Plan.
Kementerian Perindustrian menyebut keberadaan kawasan khusus untuk industri baik kecil, menengah, maupun besar dapat meningkatkan produksi.
Kemenperin merevitalisasi kawasan sentra IKM untuk meningkatkan kapasitas pelaku IKM sekaligus memompa tingkat perekonomian daerah dan kesejahteraan masyarakat.
Kemenperin mendampingi IKM untuk bisa memanfaatkan teknologi industri lewat program Dana Kemitraan Teknologi Industri (Dapati).
Kemenperin menargetkan untuk bisa menumbuhkan sebanyak 12 ribu wirausaha baru (WUB) industri kecil dan menengah (IKM) sepanjang tahun 2023 ini.
Kemenperin memberikan pendampingan industri kecil dan menengah (IKM) untuk diversifikasi produk olahan cabai rawit hiyung khas Kalimantan Selatan.
Kemenperin bersinergi dengan pemerintah daerah untuk meningkatkan daya saing sektor IKM sehingga mendukung percepatan transformasi ekonomi yang inklusif.
BSKJI Kemenperin siap bantu IKM mengoptimalkan teknologi pengolahan produk yang tersedia di balai-balai industri termasuk bimbingan tenaga ahli.
Menperin Agus Gumiwang Kartasasmita menegaskan sekitar 1 juta produk IKM sudah masuk ke sistem pengadaan barang dan jasa pemerintah di katalog elektronik.
Kemenperin terus menggenjot peningkatan jumlah Kawasan industri dengan konsep 4.0 yang terintegrasi dengan teknologi untuk akselerasi pertumbuhan startup.