Anies-Muhaimin (AMIN) yang menjanjikan perubahan mendapat dukungan masyarakat Banten. TPD AMIN yakin mereka akan meraup 70 persen dukungan.
Saat ini Gunung Anak Krakatau berada pada level III siaga. Untuk masyarakat di minta tidak mendekati kawah aktif tersebut dan harus waspada
Ketua Tim Pemenangan Daerah (TKD) Banten Amin, Gembong mengaku optimis. Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar memenangkan Pemilu Presiden 2024.
Pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) kerupuk emping melinjo di Kabupaten Lebak, Banten terus berkembang dan memberikan manfaat ekonomi masyarakat sekita
Ada optimistis yang besar di sini. saya yakin dan percaya aspirasi masyarakat Banten kali ini akan memberikan dukungan dan dorongan lebih besar kepada Nasdem
Partai Persatuan Pembangunan (PPP) sesumbar mampu memenangkan bakal calon presiden (bacapres) Ganjar Pranowo di Jawa Barat dan Banten.
Kota Tangerang masuk sebagai daerah dengan kualitas udara terburuk posisi pertama dan kedua di Indonesia. Pemprov Banten minta hujan buatan.
Gelombang perairan Selatan Banten mencapai 4 meter. BMKG mengimbau pelaku pelayaran mewaspadai gelombang tinggi.
Produksi pangan Kabupaten Pandeglang masuk kategori peringkat kedelapan secara nasional sehingga pemda berupaya meningkatkan produksi gabah.
Pemerintah Kabupaten Lebak, Banten, meluncurkan gerakan pangan murah guna meningkatkan daya beli masyarakat khususnya keluarga berpenghasilan rendah.
pemusnahan barang milik negara (BMN) yang dimusnahkan itu sebanyak 40.042.755 batang dan 1.091 liter MMEA yang didapat dari hasil operasi,