Di balik angka dan barang bukti, kasus narkotika yang diungkap Polres Banjar selama dua pekan terakhir menyimpan cerita lama yang terus terulang.
Polisi berhasil mengamankan tiga pelaku pengeroyokan yang terjadi di Kecamatan Sungai Tabuk, Banjar, Sabtu (12/4).
Polisi berhasil mengamankan pelaku pemerkosaan terhadap anak perempuan berusia di bawah umur.
Haul perdana KH Syaifudin Zuhri atau Guru Banjar Indah di kubah beliau, Desa Tungkaran, Martapurq, Banjar dilaksanakan malam ini (10/4) bakda isya.
Angin segar bagi para CPNS dan PPPK di Banjar. Sebab, pelantikan ASN di kabupaten ini dipercepat ke April 2025.
AKBP Fadli resmi menjabat Kapolres Banjar setelah serah terima jabatan di Gedung Idham Chalid, Banjarbaru, Selasa (8/4).
PT Antang Gunung Meratus (PT AGM) menggelar acara buka puasa bersama jurnalis se-Kabupaten Banjar dan Banjarbaru. di Villa Bukit Bintang, Karang Intan.
Sekretaris Daerah Kabupaten Banjar, HM Hilman, menegaskan pentingnya integrasi data dalam Sistem Informasi Pemerintahan Daerah (SIPD).
Seusai buka puasa, penusukan terjadi halaman belakang di Masjid Alkaromah Martapura, Banjar, Selasa (11/3).
Demi melestarikan budaya dan tradisi, Pemkab Banjar menggelar festival "bacatuk dauh."
Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu) yang sebelumnya hanya sebatas bentuk pelayanan berbasis masyarakat, kini diakui sebagai lembaga kemasyarakatan desa.