Bandara Internasional Syamsudin Noor melayani rute penerbangan ke Jakarta, Surabaya, Yogyakarta, Semarang, Bali, Makasar dan Balikpapan.
Terminal penumpang di Pelabuhan Trisakti, Kota Banjarmasin dipadati pemudik.
Sedikitnya 2.130 personel gabungan diterjunkan dalam operasi pengamanan lebaran di Kalsel.
Sarpolairud Polresta Banjarmasin melarang kapal dermaga penyeberangan overload atau melebihi muatan penumpang saat arus mudik Lebaran.
Arus mudik Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024 di Kalimantan Selatan (Kalsel) mengalami kenaikan mencapai 45 persen dibandingkan sebelumnya.
Memasuki liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024, Bandara Sultan Aji Muhammad Sulaiman (SAMS) Balikpapan lmm ada lonjakan penumpang.
Kemenhub melaporkan bahwa tingkat kecelakaan lalu lintas selama periode arus mudik dan balik Lebaran 2023 mengalami penurunan 25 persen dibanding tahun 2022.
Selama libur lebaran, lalu lintas udara di Bandara Internasional Syamsudin Noor tumbuh 14 persen dibandingkan dengan periode yang sama di tahun sebelumnya.
Menhub Budi Karya Sumadi mengungkapkan harga tiket pesawat arus mudik Lebaran 2023 masih batas wajar dan tidak melebihi tarif batas atas yang ditentukan.
PT Pelindo III, Kota Banjarmasin mencatat jumlah pengguna angkutan laut yang dipantau sampai dengan H+2 Lebaran mencapai 16.948 orang.
Jumlah penumpang Bandara Internasional Syamsudin Noor Banjarmasin naik signifikan saat libur lebaran 2023.