Perda tentang lingkungan hidup resmi disahkan bersama DPRD Kabupaten HSS dan Pemkab dalam rapat paripurna.
Ranperda Penyertaan Penambahan Modal PT BPR HSS resmi ditarik dalam rapat paripurna DPRD dan Pemkab HSS.
Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) melakukan kunjungan kerja ke Direktorat PHD Kemendagri.
Firman Yusi, menyosialisasikan Peraturan Daerah (Perda) Nomor 2 Tahun 2020 tentang Penyelenggaraan Keamanan Pangan kepada masyarakat.
Pansus II kembali menggelar rapat kerja membahas Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Penyelenggaraan Perdagangan.
Kabupaten HSS resmi mengesahkan dua Ranperda menjadi Perda yakni Penanaman Modal dan Perlindungan Lahan Pertanian.
Panitia Khusus (Pansus) VII DPRD Kota Banjarbaru menggelar rapat pembahasan Raperda tentang Rencana Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup (RPPLH)
Ranperda APBD 2026 resmi disahkan dalam rapat paripurna pembicaraan tingkat II persetujuan bersama DPRD dan Pemkab HSS.
Layanan bayi tabung (in vitro fertilization/IVF) perdana di Amanah Fertility Centre, RS Amanah Medical Center (AMC) Banjarmasin, resmi beroperasi.
Bupati Banjar Saidi Mansyur menekankan pentingnya BUMDes sebagai penggerak ekonomi desa.
Pansus III DPRD Provinsi Kalimantan Selatan menegaskan komitmennya untuk menuntaskan RAPERDA tentang Pedoman Pembiayaan Tahun Jamak.
Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Peduli Hukum dan Keadilan Cabang Banua Anam kembali menyambangi sekolah di Tabalong untuk memberikan penyuluhan.