Karhutla Bromo di kawasan TNBTS telah berhasil dipadamkan. Kawasan wisata Gunung Bromo akan segera dibuka kembali besok.
Humas TNBTS Hendra menjelaskan alasan mengapa pemadaman api di Taman Nasional Bromo, Tengger dan Semeru (TNBTS) sulit dilakukan dan berdurasi lama.
Saat ini kebakaran di TNBTS masih terus berlanjut, sebanyak ratusan personel gabungan melawan api yang menyala itu sejak Rabu (6/9).
Memasuki hari ke-5, proses pemadaman api di kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS) masih berlanjut. Sejumlah area kebakaran hutan dan lahan
Kebakaran hutan dan lahan (karhutla) kembali terjadi di kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS). Luas area terbakar mencapai 500 hektare.