Sedikitnya 678 formasi disiapkan Pemkab Barito Kuala (Batola) dalam pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) 2024.
Seleksi CASN ini dikhususkan hanya untuk penerimaan CPNS. Sebanyak 1,6 juta honorer yang masuk database akan langsung diserap sebagai PPPK.
Jadwal penerimaan CASN ini mundur dikarenakan proses penuntasan formasi CPNS dan PPPK.
Pemerintah akan membuka formasi jumbo pada seleksi CASN 2024, mencapai 2,3 juta, dengan rincian 690 ribu untuk CPNS dan 1,6 juta PPPK.
Pemprov Kalimantan Selatan sudah mengusulkan ribuan formasi dalam seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) 2024. Namun demikian, jadwal seleksi masih belum di
Menpan RB mengatakan, seleksi CASN harus dilangsungkan tahun ini. Apabila diundur usai Pilkada, justru bisa mundur ke 2025 karena Pilkada pada akhir 2024.
Setelah menunggu beberapa bulan, ratusan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) formasi 2023 di Barito Kuala (Batola) menjalani prosesi penyerahan SK
Pemerintah Kota Banjarmasin mengusulkan Penerimaan Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) dan pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) tahun 2024.
Ratusan Aparatur Sipil Negara (ASN) lingkup Pemerintah Kota Banjarbaru dilantik di Gedung Bina Satria, Kamis (28/3).
Pemerintah Kota Banjarbaru kembali membuka penerimaan Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) 2024.
Kalimantan Selatan mendapatkan jatah formasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) guru sebanyak 1.989 orang dalam tahun anggaran 2024.