Presiden Joko Widodo meninjau pembangunan Hotel Nusantara di ibu kota negara (IKN) Nusantara di Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Rabu (20/12).
Calon Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka menilai Muhaimin Iskandar (Cak Imin) salah paham mengenai pemerataan ekonomi melalui pembangunan IKN Nusantara.
Presiden Jokowi resmi memulai groundbreaking Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) di Ibu kota negara (IKN) Nusantara, Kabupaten Penajam Paser Utara, Kaltim.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan pembangunan proyek Superblock Nusantara senilai Rp3 triliun di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara, Rabu (20/12).
Ide pemindahan ibu kota negara, pertama kali dicetuskan oleh Presiden Soekarno pada 17 juli 1957 dengan alasan berada di tengah kepulauan Indonesia.
Otorita IKN optimis investasi asing akan terus menjamur di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara. Dalihnya, dengan adanya proyek kemitraan antara investor domestik de
Perkembangan ibu kota negara (IKN) Nusantara harus mempertimbangkan ketahanan pangan sebagai salah satu aspek penting dari ketahanan nasional.
Institute for Development of Economics and Finance (INDEF) meragukan pola kemitraan antara investor domestik dan investor asing dapat menarik lebih banyak lagi
Wahana Lingkungan Hidup (Walhi) menilai pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara dilakukan serba terburu-buru.
Direktur Center of Economics and Law Studies (CELIOS) Bhima Yudhistira Adhinegara melihat ada keraguan dari investor dalam detail rencana pengembangan Ibu Kota
Centre of Economics and Law Studies (CELIOS) mengungkapkan penyebab China hingga saat ini belum juga secara serius berinvestasi di Ibu Kota Nusantara (IKN) Nusa