Kurs rupiah pada siang ini bergerak ke angka Rp15.620 per dolar AS, Rabu (8/11). Melemah beberapa poin dari sebelumnya Rp15.651.
Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani mengungkapkan pertumbuhan ekonomi di Kuartal III-2023 juga turut dipengaruhi dengan adanya pelemahan ekspor dan impor.
Kurs rupiah yang ditransaksikan antarbank di Jakarta melemah, Rabu (1/11) pagi. Semula Rp15.885 menjadi Rp15.935 per dolar AS.
Kurs rupiah masih konsisten melemah. Bank Indonesia (BI) mencatat nilai jualnya di level Rp16.020,70 per dolar AS.
Kurs rupiah kembali melemah. Kamis (26/10) lagi-lagi mendekati angka Rp16.000 per dolar AS.
Data inflasi AS akhirnya keluar. IHSG terancam melemah di bursa saham, Jumat (13/10) ini.
Dalam beberapa hari terakhir, bitcoin tampaknya belum mampu bergerak bebas di bursa kripto. Harganya masih berkisar USD27.000.
Membuka Oktober, kurs rupiah bergerak meyakinkan. Bank Indonesia (BI) mencatat penguatan, Senin (2/10).
Bursa saham dibuat tertekan oleh The Fed. IHSG berpotensi melemah di perdagangan, Rabu (27/9).
Bursa kripto dan bitcoin (BTC) terus mengalami pelemahan. Bahkan sempat mencapai level di bawah USD26.000.
Bursa saham bergerak variatif hingga, Selasa (12/9) sore. IHSG ditutup melemah ke level 6.933. Minus 0,42 persen atau turun 29,42 poin.
IHSG berpotensi bergerak mixed cenderung melemah pada sepanjang perdagangan hari ini, Kamis (7/9/2023).