Mitsubishi XFORCE dipamerkan di Kota Padang dan Solo demi lebih dekat ke konsumen daerah. Simak daftar harga setiap variannya.
Morris Garages atau MG mencatat 509 Surat Pemesanan Kendaraan (SPK) selama gelaran GIIAS 2023 yang berlangsung pada 10-20 Agustus.
PT Neta Auto Indonesia mendapat respons positif dengan catatkan 162 Surat Pemesanan Kendaraan (SPK) dalam pameran otomotif GIIAS 2023.
Chery umumkan bahwa Omoda 5 EV raih Surat Penjualan Kendaraan (SPK) sebanyak 100 unit dari total 576 SPK keseluruhan pencapaian mereka di GIIAS 2023.
PT Suzuki Indomobil Sales (PT SIS) menorehkan penjualan sebanyak 1.517 unit kendaraan di pameran GIIAS 2023 yang berlangsung pada 10-20 Agustus lalu.
Mazda Indonesia membukukan Surat Pemesanan Kendaraan (SPK) sebanyak 1.002 unit sepanjang keikutsertaannya dalam pameran otomotif GIIAS 2023.
PT Kreta Indo Artha (KIA), agen pemegang merek Kia di Indonesia menorehkan hasil positif pada pameran otomotif GIIAS 2023.
PT Sokonindo Automobile mengumumkan bahwa Seres E1 berhasil membukukan 688 Surat Pemesanan Kendaraan (SPK) di GIIAS 2023.
PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) mencatatkan total 3.727 Surat Pemesanan Kendaraan (SPK) sepanjang GIIAS 2023 yang berlangsung pada 10-20 Agustus.
Motor listrik Alva Cervo yang memiliki ‘Boost Your Next Move’ ternyata dapat diajak untuk 'ngebut' tanpa suara.
PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) mencatat Surat Pemesanan Kendaraan (SPK) sebanyak 3.685 unit sepanjang GIIAS 2023.
Wuling Motors berhasil meraih angka 1.771 Surat Pemesanan Kendaraan (SPK) sepanjang pameran GIIAS 2023.