Logistik Pilkada Serentak 2024 mulai didistribusikan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Barito Kuala (Batola), Sabtu (23/11) pagi.
Kekosongan posisi dua jabatan penting di Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kalimantan Selatan, tampaknya akan segera terisi.
Menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024, anggota Komisi I DPRD Kalsel, Dirham Zain meminta masyarakat memilih pemimpin sesuai hati nurani.
Tahap pertama proyek revitalisasi Sungai Veteran, Kota Banjarmasin resmi dikerjakan.
Sejumlah pengendara motor dan mobil sudah melintasi jalan baru menuju Bandara Syamsudin Noor yang terhubung langsung dari Jalan A Yani
Perbaikan infrastruktur hingga bantuan bibit dan pupuk jadi aspirasi masyarakat Kecamatan Liang Anggang yang disampaikan kepada Siska Monalisa
Pjs Bupati Banjar Akhmad Fydayeen mengapresiasi DKUMPP beserta semua pihak yang konsisten mewujudkan peningkatan indeks tertib ukur di Kabupaten Banjar.
Tim SMK Medika Samarinda tampil sebagai juara pertama kategori putra pada turnamen futsal terbesar antar-SMA se-Indonesia, AXIS Nation Cup 2024.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Banjarmasin akan mengirim logistik mulai pekan depan atau saat masa tenang Pilkada 2024.
5 hr lalu
Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Tabalong Nomor 1, Ma'Mur (Marlan-Murjani) menggelar kampanye akbar untuk Pilkada 2024.
Yayasan Pondok Pesantren Darul Iftah Hasani mulai dibangun di Kota Sampit, Kabupaten Kotim, di Jalan Ir Soekarno, Kelurahan Baamang Barat.
Anggota DPRD Banjarbaru, Jon Robet menyerap aspirasi warga Komplek Mustika Griya Bukit Asri, Kelurahan Sungai Ulin Banjarbaru dalam resesnya