Tim SMK Medika Samarinda tampil sebagai juara pertama kategori putra pada turnamen futsal terbesar antar-SMA se-Indonesia, AXIS Nation Cup 2024.
Persiapan rapat kerja nasional (rakernas) JMSI ke-3 yang akan digelar di Samarinda, pada tanggal 16 s/d 19 Desember 2024, sudah mencapai 90 persen.
Tim futsal SMK Medika Samarinda berhasil memetik kemenangan di regional wilayah Kalimantan ajang AXIS Nation Cup 2024.
Bupati Banjar H Saidi Mansyur terima kunjungan audiensi kafilah Kabupaten Banjar dalam mengikuti Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Nasional.
Warga Manggar yang blokade Tol Balikpapan-Samarinda di km 6, Kalimantan Timur, akhirnya membuka jalan setelah kurang 5 jam berdemonstrasi.
Warga Manggar Balikpapan kembali blokade ruas jalan tol Balikpapan-Samarinda kilometer 6 pada Senin (22/1) sejak pukul 10.00 Wita.
Jajaran Polresta Samarinda berhasil membekuk NR pelaku pencurian di kawasan Masjid Agung Pelita, Sungai Pinang Dalam, Samarinda pada Ahad (7/1) lalu.
Calon Presiden nomor urut 1, Anies Baswedan kampanye di Samarinda, Kalimantan Timur, Jumat (12/1).
Haul ke-19 ulama Kalsel, KH Muhammad Zaini bin Abdul Ghani atau Abah Guru Sekumpul disambut antusiasme warga Samarinda..
Basarnas Kaltim menghentikan pencarian Rusdi (58) warga Samarinda yang hilang pada akhir tahun 2023 lalu.
Rusdi (58) warga Kelurahan Sidodamai, Samarinda dikabarkan hilang pada Rabu (27/12) siang.
AS (22), wanita muda di Samarinda yang tega membunuh bayinya sendiri terancam hukuman penjara 15 tahun.