Politik

UPDATE: Sidang Pembuktian Pilgub Kalsel di MK, Bakul Purun dan Tandon Air Disebut Lagi

apahabar.com, BANJARMASIN – Mahkamah Konstitusi (MK) Republik Indonesia (RI) telah selesai menggelar sidang lanjutan sengketa hasil…

Featured-Image
Denny Indrayana menunjukkan bukti dugaan pelanggaran Pilgub Kalsel. Foto: Istimewa

bakabar.com, BANJARMASIN – Mahkamah Konstitusi (MK) Republik Indonesia (RI) telah selesai menggelar sidang lanjutan sengketa hasil Pilgub Kalsel 2020 pada Senin (22/2).

Dalam fakta persidangan, sejumlah saksi pemohon dari pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Kalsel Denny Indrayana-Difriadi Darjat (H2D) memaparkan kesaksian di hadapan Majelis Hakim MK, Suhartoyo.

Saksi pemohon membenarkan sederet dugaan pelanggaran pilkada yang dilakukan paslon petahana Sahbirin-Muhidin (BirinMu).

Dugaan pelanggaran itu dinilai berimbas terhadap perolehan suara pada Pilkada 9 Desember 2020 kemarin.

Sederet pengakuan saksi pemohon di halaman selanjutnya….

HALAMAN
12
Komentar
Banner
Banner