IKN Baru Terealisasi
Ia meyakini pembangunan ibu kota negara di Penajam Paser Utara (PPU) berjalan lancar jika pasangan Jokowi-Prabowo memenangi Pilpres 2024.
“Juga proyek-proyek lainnya di seluruh Indonesia akan selesai tepat waktu,” pungkasnya.
Sekedar diketahui, pada deklarasi tersebut turut berhadir Ketua Umum Jokpro, Baron Danardono Wibowo dan Sekretaris Jenderal, Timothy Ivan Triyono.

Deklarasi Komunitas Jokowi-Prabowo 2024 se Regional Kalimantan. Foto-Istimewa