bakabar.com, BANJARMASIN - Baru-baru ini tengah ramai dengan tragedi yang terjadi saat perayaan Halloween di Itaewon, Korea Selatan, yang menewaskan ratusan orang, pada Sabtu (29/10) malam.
Berdasarkan pantauan bakabar.com, Itaewon menjadi trending topic Twitter nomor satu di Trends24 dengan lebih dari 903 ribu cuitan.
Di Indonesia sendiri kata Pray for Itaweon juga masuk trending topic Twitter dengan lebih dari 5 ribu lebih cuitan.
Baca Juga: Kronologi Tragedi Pesta Halloween yang Tewaskan Ratusan Orang di Itaewon
Kini masa Twitter dibanjiri ucapan duka atas tragedi yang terjadi pada perayaan Halloween di Itaewon, Korea Selatan.
Selain itu, kata Rest in Peace pun masuk dalam trending topic di Indonesia dengan jumlah cuitan lebih dari 30 ribu tweet.
"Rest In Peace buat semua korban di Itaewon, Korea
Sedih banget kata my sister yang kebetulan tinggal dikorea mau jalan² ke itaewon makan tapi dijegat karna rame bgt terus korbannya kebanyakan wanita ," cuit @princedobby__.
pray for Itaewonð¥ pic.twitter.com/3lEBBk5ogd
— flamingg00ð£âï¸ (@oshcn9400) October 29, 2022
"Rest In Peace buat semua korban di Itaewon, Sampai saat ini 100 orang lebih meninggal dunia dan 100 orang lebih luka-luka ,'Dugaan' dikarenakan berdesak desakan," tambah @SportsTime_id.
Pray for Itaewon semoga ini yang terakhir kalinya ð
— ðâ«â⤠Lee Chin² • ì´ ì¹ (@leedonghyuck6_) October 29, 2022
Rest In Peace untuk para korban ð¹ pic.twitter.com/LRTf73qmZA
"Turut berdukacita atas tragedi yang terjadi di Itaewon," cuit @BTS_AHC_IDN.
Nangis baca beritanyað
— Tanyarl ð (@tanyakanrl) October 29, 2022
Pray for Itaewon ð
Rest In Peaceð¥ pic.twitter.com/m2nIzuwip8
Ngeri banget baca berita di Itaewon niat seneng2 pesta Halloween malah berujung kematian, org penuh saling desak2an oksigen menipis jadinya lemas, sesak napas sampai gagal jantung. Bahkan udah lebih dr 100 orang meninggal, Rest In Peace buat semua korbanðpic.twitter.com/a9dIWG9Rnp
— gege (@mincehaa) October 29, 2022
Sejauh ini, 149 orang dinyatakan tewas dan 150 luka – luka. Sebagian besar korban tewas merupakan remaja berusia 20-an.
Pesta Halloween tersebut merupakan yang pertama kali diadakan setelah 3 tahun lamanya, mengingat sebelumnya ada pembatasan lantaran COVID.
Alhasil, sekitar 100.000 orang menyerbu Itaewon dengan mengenakan topeng dan kostum Halloween.