Seorang pelajar berinisial ARR (13) tewas usai tenggelam Kolam Belanda di Taman Hutan Raya (Tahura) Sultan Adam, Desa Mandiangin Timur, Kabupaten Banjar.
Taman Hutan Raya (Tahura) Sultan Adam, Mandiangin, Banjar menjadi lokasi pelepasliaran ribuan ekor burung, Rabu (10/7).
Libur Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 menjadi berkah bagi pendapatan Taman Hutan Raya (Tahura) Sultan Adam, di Mandiangin, Kabupaten Banjar.
Capaian pendapatan Taman Hutan Raya (Tahura) Sultan Adam hingga pertengahan Desember ini sudah hampir Rp7 miliar.
Penambang ilegal di Taman Hutan Raya (Tahura) Sultan Adam di Munggu Ayunan Desa Tiwingan Baru, Kecamatan Aranio, Kabupaten Banjar, Kalsel diamankan polisi.
Polisi Hutan (Polhut) Kalsel berhasil mengamankan aktivitas tambang emas ilegal di kawasan Taman Hutan Raya (Tahura) Sultan Adam.
Kejuaraan nasional paralayang dan gantole dilangsungkan di Taman Hutan Raya (Tahura) Sultan Adam, Mandiangin, Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan, Sabtu (11/11
Destinasi wisata Taman Hutan Raya (Tahura) Sultan Adam, di Mandiangin Kabupaten Banjar ini kembali dibuka sejak 1 November.
Taman Hutan Raya (Tahura) Sultan Adam akan menjadi lokasi event nasional. Federasi Aero Sport Indonesia (FASI) akan melaksanakan turnamen paralayang dan gantole
Kebakaran hutan dan lahan (karhutla) terjadi di Taman Hutan Raya (Tahura) Sultan Adam di Mandiangin, Kabupaten Banjar awal September lalu.
Karhutla di Kalsel tak hanya terjadi di lahan gambut yang tak terawat. Tapi Taman Hutan Raya (Tahura) Sultan Adam juga turut membara.