Sepanjang 2024, angka kecelakaan lalu lintas di wilayah hukum Polres Banjar mencapai 99 kasus.
Setelah 22 hari pengejaran, polisi akhirnya meringkus oknum kepala desa berinisial PD, tahanan tersangka korupsi dana desa di Kabupaten Banjar melarikan diri
Warga Desa Sungai Sipai, Kecamatan Martapura, Kabupaten Banjar, digemparkan oleh penemuan mayat seorang anak laki-laki di aliran irigasi desa tersebut.
Dalam upaya menjaga keamanan dan mencegah penyalahgunaan senjata api, seluruh personel Polres Banjar menjalani pemeriksaan senjata secara ketat.
Polres Banjar mengungkap empat kasus menonjol November 2024, yaitu penyalahgunaan pupuk bersubsidi, perjudian online, TPPO, dan penipuan-penggelapan kendaraan.
Lima hari pengejaran, pelaku penusukan terhadap juru parkir berinisial MF di Alun–Alun Ratu Zalecha, Martapura, Selasa (22/10) malam lalu, berhasil ditangkap po
Polisi menyelidiki penyebar video syur pelajar yang viral di Martapura, Kabupaten Banjar. Video tersebut beredar di media sosial sejak beberapa hari lalu.
Tim Gabungan Polres Banjar dan Polda Kalsel meringkus tiga remaja pelaku begal yang sempat meresahkan warga Martapura, Kabupaten Banjar.
Selama 14 hari sejak 17 Mei 2024, Operasi Antik Intan Polres Banjar berhasil mengungkap 44 laporan masyarakat dengan jumlah tersangka 52 orang.
Warga Desa Rantau Bujur, Kecamatan Aranio, Kabupaten Banjar digegerkan dengan penemuan mayat pria sudah membusuk tertindih beton, Senin (3/6) pagi.
Pemkab Banjar gelontorkan Rp 6,143 miliar untuk pengamanan (PAM) untuk pemilihan kepala daerah (Pilkada) 2024 mendatang.