Empat hari menjelang berakhirnya masa jabatan, Bupati H Anang Syakhfiani, melakukan pelantikan dan pengambilan sumpah puluhan pejabat.
Gubernur Kalsel, Sahbirin Noor melantik ratusan pejabat lingkup Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan, di Gedung Idham Chalid, di Banjarbaru Kamis (1/2)
Pj Gubernur Jawa Barat (Jabar) Bey Machmudin melantik Asmawa Tosepu menjadi Pj Bupati Bogor.
Menjelang akhir masa jabatan yang jatuh 31 Desember 2023 mendatang, Bupati H Anang Syakhfiani melantik puluhan pejabat dalam lingkup Pemkab Tabalong.
Bupati Kutai Kartanegara (Kukar), Edi Damansyah melantik Kepala Desa (Kades) hasil Pergantian Antar Waktu (PAW) Desa Kota Bangun Seberang periode 2022–2028.
Sebanyak 252 pejabat lingkup Pemprov Kalimantan Selatan dilantik, di gedung Idham Chalid, Banjarbaru, Jumat (20/10). Mereka terdiri dari eselon II, III, IV dan
Bupati Hulu Sungai Tengah (HST), Andi Oktafiandi telah melantik sebanyak 60 orang pejabat di Pendopo HST, Kamis (19/10/23).
Mantan Bupati Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah, Ujang Iskandar resmi dilantik menjadi anggota Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR), Senin (9/10).
Bupati HSS Achmad Fikry melantik sebanyak 97 pejabat lingkup Pemerintah Kabupaten (Pemkab) setempat di Pendopo Bupati, Senin (18/09).
Pergeseran posisi dan pengisian jabatan definitif, akhirnya terjadi dalam lingkup Pemkab Barito Kuala (Batola).
Plt Menteri Kominfo, Mahfud MD melantik 4 pejabat eselon I Kementerian Kominfo yang semula dibiarkan kosong tanpa pejabat definitif.