Menteri Investasi Bahlil Lahadalia bersama Pemprov Papua Barat Daya akan mendatangkan investor China yang bergerak di bidang smelter nikel di KEK Sorong.
Kepala BKPM Bahlil Lahadalia menginstruksikan agar dibangun hilirisasi untuk mempertahankan status Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Sorong di Papua Barat Daya.
Menteri Investasi Bahlil Lahadalia saat melakukan kunjungan ke KEK Sorong menyebutkan kawasan itu belum berkembang secara signifikan.
Dewan Nasional Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) memaparkan hasil capaian realisasi investasi yang diperoleh dari 20 lokasi yang tersebar di Indonesia.
Menko Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengungkapkan, akselerasi Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) dapat menjadi sumber pertumbuhan ekonomi baru di daerah.
Wapres Ma’ruf Amin berharap Pemerintah Provinsi Papua Barat Daya (PBD) agar mempercepat revitalisasi kawasan ekonomi khusus (KEK) Sorong.
Erick Thohir meresmikan tiga proyek pendukung pengembangan pariwisata di KEK Mandalika, Kecamatan Pujut, Kabupaten Lombok Tengah, NTB.
Sekjen Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian Susiwijono Moegiarso menjelaskan realisasi investasi di Kawasan Ekonomi Khusus mencapai Rp8,5 triliun.
Pemerintah memproyeksikan Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) di Sulawesi Maluku Papua (Sulampua) mampu menarik investasi hingga Rp193 triliun.
Kemenko Perekonomian dan Pemprov Bali tengah berfokus untuk mendorong percepatan pembangunan KEK Sanur dan Kura-Kura.
KEK Tanjung Lesung, Banten, menghadirkan tempat wisata berupa perkampungan dengan enam rumah joglo atau disebut Kampoeng Joglo.