Polres Tabalong menyiapkan masing-masing satu pos pelayanan dan pengamanan Idulfitri 1444 Hijriah.
Ada sebagian jalur mudik di Kalimantan Selatan (Kalsel) masih rusak parah, di antaranya, jalan di Halong dan Martapura Lama.
Pemerintah Kabupaten Mojokerto Jawa Timur memetakan potensi kerawanan yang akan digunakan sebagai jalur mudik Lebaran Idulfitri 1444 H dan jalur wisata supaya m
Dinas Perhubungan (Dishub) Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) mengecek kesiapan jalur angkutan darat saat mudik Idulfitri 1444 H atau 2023.
Bagi masyarakat yang ingin mudik, selain Tol Trans Jawa juga bisa memilih melewati jalur Pantura (Pantai Utara) dan Pansela (Pantai Selatan) sebagai alternatif.
Penggunaan Tol Trans-Jawa disinyalir tetap menjadi pilihan utama pemudik pada musim Lebaran 2023.