Menyikapi tuntutan masyarakat, Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Barito Kuala mengeklaim pembangunan insinerator di Desa Sungai Pitung sudah sesuai aturan.
Sederet curhat dilontarkan pasukan kuning alias petugas kebersihan, setelah Barito Kuala meraih Piala Adipura lagi.
Untuk kali ketiga, Barito Kuala (Batola) meraih penghargaan Adipura yang diselenggarakan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK).
Untuk mengecek kualitas air Sungai Alalak yang tercemar minyak, Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Barito Kuala mengambil sampel kedua, Rabu (23/8).
Meski mulai berkurang, kandungan minyak yang tumpah dari sebuah kapal di Sungai Alalak masih belum bisa ditoleransi.
encemaran Sungai Alalak yang disebabkan tumpahan minyak dari sebuah kapal, terus diivestigasi Polres Barito Kuala (Batola).