Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi memastikan bantuan pangan beras terdistribusi secara merata sampai ke daerah terluar Indonesia.
Pos Indonesia menyalurkan bansos sembako dan Program Keluarga Harapan dari Kemensos kepada 9.833 KPM di Kabupaten Sumedang Jawa Barat.
Bapanas mencatat realisasi pendistribusian bantuan pangan beras tahap pertama telah mencapai 71 persen atau sebanyak 151.925 ton.
Pemerintah menyalurkan bantuan pangan bagi berupa bantuan telur dan daging ayam yang ditujukan kepada masyarakat berisiko stunting.
Pos Indonesia memastikan penyaluran BPNT, PKH dari Kementerian Sosial kepada 3,2 juta KPM akan rampung sebelum Lebaran 2023.
Sekitar 73 ribu keluarga penerima manfaat (KPM) di Kabupaten Purworejo, Jawa Tengah akan menerima bantuan sosial (bansos) berupa cadangan pangan dari pemerintah
PT Pos Indonesia (Persero) menyalurkan bansos sembako dan Program Keluarga Harapan (PKH) dari Kemensos ke KPM di kawasan Jakarta Selatan.
Pemerintah melalui perum Bulog dan Bapanas hari ini mulai melakukan pendistribusian bantuan pangan beras secara serentak di seluruh provinsi.
PT Pos Indonesia mendapatkan amanat dari Kemensos untuk menyalurkan bansos pangan sekaligus Program Keluarga Harapan (PKH) pada Maret 2023 .
Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi memastikan masyarakat sudah bisa menerima bantuan pangan berupa beras pada 30 Maret 2023 mendatang.
Kepala Bapanas Arief Prasetyo Adi menyampaikan bantuan pangan berupa beras sedang dalam pengemasan sebelum digelontorkan kepada masyarakat berpendapatan rendah.