Perusahaan otomotif Build Your Dream (BYD) Indonesia meluncurkan tiga model mobil listrik ke Tanah Air. Salah satunya yakni BYD Atto 3.
Jajaran lineup mobil Listrik (EV: Electric Vehicle) di Indonesia kedatangan pemain baru yakni BYD (Build Your Dreams).
Mobil listrik dengan baterai LFP tanpa nikel sudah banyak di Indonesia. Dari Wuling Air ev, Neta V, MG 4 EV, hingga tiga mobil listrik BYD.
BYD Dolphin yang baru meluncur di Indonesia bakal bersaing dengan mobil listrik lain semisal MG 4 EV. Berikut perbandingan spesifikasinya.
Pameran otomotif Indonesia International Motor Show (IIMS) 2024 yang akan digelar pada 15-25 Februari kedatangan sejumlah brand otomotif baru.
BYD resmi hadir di Indonesia dengan meluncurkan BYD Seal, BYD Atto 3 dan BYD Dolphin. Jarak tempuhnya hingga 650 km!
Prediksi mobil listrik BYD yang akan meluncur di Indonesia. Wuling Binguo EV, MG 4 EV hingga Hyundai Ioniq 6 wajib waspada. Berikut spesifikasi dan harganya.
Menko Marves berharap mengantongi investasi dari produsen mobil listrik asal China BYD (Build Your Dreams) setelah ditandatanganinya nota kesepahaman.
Pabrikan otomotif asal China, BYD, mengungkapkan bahwa saat ini kendaraan swakemudi atau otonom masih tergolong mustahil untuk diterapkan.
BYD memperkenalkan mobil listrik bernama Seagull di pameran Auto Shanghai 2023.
Pabrikan otomotif asal China, BYD akan meluncurkan mobil listrik mewah BYD Seal di pasar India pada kuartal keempat tahun ini.