Komite Olimpiade Indonesia (NOC Indonesia) menilai hasil tim Indonesia di Asian Games 2022 Hangzhou perlu menjadi catatan bersama menuju Olimpiade Paris 2024.
Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo minta maaf kepada masyarakat Indonesia atas tidak tercapainya target perolehan medali emas di Asian Games.
Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo minta maaf kepada masyarakat Indonesia atas tidak tercapainya target perolehan medali emas di Asian Games.
Tiga pemanah Indonesia berpeluang meraih medali pada cabang olahraga panahan Asian Games 2022 Hangzhou.
Posisi Indonesia pun harus mengalami penurunan lagi di klasemen sementara perolehan medali Asian Games 2023 karena belum ada medali tambahan yang didapat.
Dua ganda campuran Indonesia Rinov Rivaldi/Pitha Haningtyas Mentari dan Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati mendapatkan hasil berbeda di babak 32 besar
Amellya Nur Sifa sukses mempersembahkan medali emas keempat tim Indonesia di Asian Games 2022.
Kontingen Indonesia masih belum beranjak dari posisi ke-12 dalam klasemen sementara perolehan medali Asian Games 2022 Hangzhou, per Jumat (29/9) pukul 19.00 WIB
Timnas Indonesia U-24 menghadapi Uzbekistan berlanjut ke babak tambahan usai bermain imbang di waktu normal pada pertandingan babak 16 besar Asian Games 2022.
Atlet Wushu Indonesia Samuel Marbun harus puas mendapatkan medali perak di Asian Games 2022.
Timnas Indonesia U-24 akan menghadapi Uzbekistan pada babak 16 besar Asian Games 2022 yang disiarkan secara langsung dan live streaming, Kamis (28/9) sore.
Atlet skateboarding Sanggoe Darma Tanjung berhasil mempersembahkan medali perak bagi Indonesia di Asian Games 2022.