Satuan Tugas (Satgas) Terpadu Penanganan Premanisme dan Ormas bermasalah turun kelapangan melakukan sosialisasi ke sejumlah SPBU di Sampit.
Kerentanan bencana alam di Kalimantan Selatan turut menjadi perhatian delegasi Badan Kerja Sama Internasional Jerman.
Kepala Disbudporapar Kota Banjarmasin, Ibnu Sabil, menyampaikan keinginannya membangun penangkaran Biuku, Sungai Andai, Banjarmasin Utara.
Gubernur Kalimantan Selatan H Muhidin mengambil langkah tegas menyusul temuan bakteri pada sejumlah dapur Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) di daerah. Term
Satgas anti premanisme dan ormas bermasalah Kabupaten Kotim, kini mulai merumuskan langkah konkret untuk penanganan gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat.
Evaluasi Mal Pelayanan Publik (MPP) Kabupaten Tapin Tahun 2025 berlangsung dengan atmosfer tegas dan penuh penekanan komitmen, Selasa (18/11).
60 petugas Kampung Siaga Bencana (KSB) dikukuhkan pada Apel Siaga Bencana di Lapangan Tembak Kodim 1003/HSS, Desa Madang.
Saat ini ramai soal isu bahan bakar Pertalite yang diduga bercampur air di beberapa daerah. Termasuk di Kalimantan Selatan.
Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Barito Utara yang baru, Fredy Feronico Simanjuntak, resmi bertugas & berkomitmen memperkuat sinergi dengan pemerintah kabupaten
Tim Satgas Pengendali Harga Beras Kalsel mulai bergerak melakukan pemantauan langsung ke sejumlah pasar di daerah, guna memastikan stabilitas harga beras.
Pemerintah Kabupaten Tabalong membuka kesempatan bagi putra-putri di daerah ini untuk kursus singkat (short course) bidang minyak dan gas bumi.
Petugas Rutan Kelas IIB Tanjung, Kabupaten Tabalong, Kalimantan Selatan, melakukan inspeksi mendadak terhadap warga binaannya.