Tips dan Trik

Siap-Siap Terkenal, Begini Tips dan Trik Video TikTok agar Masuk FYP

Maraknya demam TikTok di Tanah Air membuat semakin banyak konten kreator berlomba-lomba membuat video agar masuk For Your Page (FYP).

Featured-Image
Tips dan trik agar video TikTok kamu masuk jejeran For Your Page. (Foto: dok. Hitam Putih)

Kolaborasi dengan Influencer

Bersinambung dengan tips sebelumnya, jika kamu kenal atau memiliki hubungan baik dengan influencer kamu bisa mengajak mereka untuk kolaborasi. 

Semakin sering pengguna melakukan trik ini, maka semakin besar kemungkinan untuk dikenali banyak orang serta menambah relasi dan teman baru pastinya.

Tingkatkan Interaksi dengan Audiens

Cara FYP di TikTok berikutnya ialah tidak lupa memberikan balasan terhadap setiap komentar yang muncul. 

Layaknya komunikasi dua arah yang efektif, interaksi antara kamu dan audiens sangat penting layaknya seorang teman yang saling menghargai.

Tak perlu malu untuk meminta saran atau rekomendasi ide konten baru kepada audiens jika kamu sedang tidak produktif.

Baca Juga: Penampakan iPhone 16 Pro Max Ramai di TikTok, Emang Udah Ada?

Pilih Hashtag yang Sesuai

Penggunaan hashtag (tagar) juga berpengaruh besar supaya sebuah konten lebih mudah ditemukan. Meski tidak dijamin viral, cara yang satu ini tidak salah untuk dijajal.

Itu dia tips dan trik cara agar video kamu masuk FYP di TikTok yang layak untuk dipraktikkan.

Perlu diingatkan tiap detail kecil bisa berpengaruh dan meski kamu sudah mengikuti cara diatas tapi belum berhasil, jangan berhenti untuk mencoba.

Jika kamu berkreasi dengan sepenuh hati, maka hasil akan mengikuti. Semoga beruntung ya.

Editor


Komentar
Banner
Banner