Kota Gaib Kalimantan

Selain Saranjana, Ada 3 Wilayah di Kalimantan yang Terkenal Lebih Angker

Saranjana di Kotabaru belum lama ini menjadi sorotan setelah tersebarnya foto seorang perempuan dengan background kota gaib tersebut.

Featured-Image
Saranjana di Kotabaru belum lama ini menjadi sorotan setelah tersebarnya foto seorang perempuan dengan background kota gaib tersebut. Foto-Net

2. Sungai Belayan

Sungai Belayan merupakan tempat angker di Kalimantan Timur (Kaltim) yang merupakan anak sungai dari Sungai Mahakam. Foto-okezone
Sungai Belayan merupakan tempat angker di Kalimantan Timur (Kaltim) yang merupakan anak sungai dari Sungai Mahakam. Foto-okezone

Sungai Belayan merupakan tempat angker di Kalimantan Timur (Kaltim) yang merupakan anak sungai dari Sungai Mahakam. Konon di lokasi ini dikenal dengan tempat berkumpulnya hantu kuyang. Kuyang memang bisa ditemukan di hampir seluruh wilayah di Indonesia, mulai dari Bali, Sumatera Barat, dan Kalimantan.

Namun, banyak diketahui masyarakat bahwa keberadaan kuyang banyak ditemukan di Kaltim. Biasanya mereka terlihat di di pinggiran Sungai Belayan, Kutai Kartanegara, dan wilayah-wilayah lainnya.

Hantu kuyang ini memang banyak meresahkan masyarakat, lantaran cara bertahan hidupnya dengan mencari tumbal.

Tumbal yang ditangkapnya yakni perempuan hamil atau yang baru saja melahirkan, serta bayi dan bahkan mayat bayi yang baru saja dimakamkan yang akan diisap darahnya sampai lemas.

3. Sungai Kunjang

Sungai Kunjang
Sungai Kunjang

Yang terakhir ada sungai Kunjang, terletak di Samarinda Kaltim. Konon sungai ini dipercaya masyarakat sebagai tempat beradanya sosok kuyang.

Selain itu, di pinggiran sungai, bahkan kuyang bisa menyambangi rumah masyarakat sekitar. Menurut masyarakat, beberapa tahun lalu tepatnya di bulan Februari 2017 muncul penampakan hantu yang mirip seperti kuyang.

Editor
Komentar
Banner
Banner