Di bawah kepemimpinan H Saidi Mansyur - Said Idrus Al Habsyie, Pemerintahan Kabupaten Banjar mendapat sejumlah penghargaan bergengsi.
Kemah Karya Bakti Wisata Karang Taruna (KKBWKT) XXXV Kalimantan Selatan Tahun 2024, resmi dibuka di Gedung Olahraga (GOR) Rudy Resnawan
Sebagai penutup dan puncak dari Calendar of Event Banjarbaru. Gelaran Banjarbaru Murdjani Festival 2024 resmi dibuka
Direktur Utama Bank Kalsel Fachrudin menyebutkan, Bank Kalsel telah memiliki prestasi cemerlang pada tahun 2024 ini.
Pemkab Banjar melalui Dinas Komunikasi Informatika Statistik dan Persandian (DKISP) ikuti penilaian interviu evaluasi Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik.
Cabang olahraga Dayung Kalsel jarak 500 meter meraih medali emas di Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut di Bendungan Keuling, Aceh Besar.
Disbudporapar Kabupaten Banjar bersama Pawadahan Nanang Galuh menggelar audisi pemilihan Nanang dan Galuh Banjar 2024, di Guest House Sultan Sulaiman, Martapura
Festival Bedug menandai berakhirnya Festival Ramadan 2024 di Banjarbaru.
Pemkab Banjar melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) melaunching Hari Gerakan Serentak Pemberantasan Sarang Nyamuk (Gertak PSN) di Pendopo Desa Cindai Alus.
Tahun 2024 ini Pemerintah Kabupaten Banjar berencana akan membangun rumah singgah yang lebih repsentatif di Desa Jingah Habang, Kecamatan Karang Intan.
Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) Kota Banjarmasin memberikan sederet rekomendasi bisnis pada 2024.