Putra putri daerah Kalimantan Selatan (Kalsel) dipanggil untuk bergabung dalam program penerimaan Bintara Kompetensi Khusus (BAKOMSUS) Polri 2024.
Ditresnarkoba Polda Kalsel mengungkap kasus peredaran sabu kurang lebih 2,4 kilogram. Barang haram itu disita dari dua pelaku berinisial AR (44) dan NH (32).
Polda Kalimantan Selatan membongkar gudang penyimpanan pupuk ilegel di Jalan Tambak Tarap, Banjarbaru, Selasa (5/11).
Dua pasangan calon Pilkada 2024 di Kabupaten Banjar berdeklarasi damai, yang digelar Polda Kalsel di Ballroom Grand Qin Banjarbaru, Selasa (5/11) sore.
Kapolda Kalimantan Selatan (Kalsel), Irjen Pol Winarto menginstruksikan kepada polres jajaran untuk turut aktif dalam mendukung program ketahanan pangan.
Wakapolda Kalsel Brigjen Pol Rosyanto Yudha Hermawan mengajak masyarakat di Kabupaten HSU bersama-sama menciptakan Pilkada damai.
Polda Kalsel sudah menyiapkan personilnya untuk mengamankan kegiatan yang dijadwalkan KPU pada pukul 19.45 Wita.
Ditresnarkoba Polda Kalimantan Selatan (Kalsel) mengungkap kasus peredaran narkotika dari jaringan gembong narkotika Freddy Pratama alias Miming.
Dalam rangka menjaga situasi aman dan kondusif menjelang Pilkada 2024, Kapolda Kalimantan Selatan, Irjen Pol Winarto, bersama Penjabat Bupati Tapin.
Polda Kalsel menggelar deklarasi damai Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak tahun 2024 di Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS).
Operasi Zebra Intan 2024 resmi digelar sejak hari ini, Senin (14/10). Sebanyak 589 personel gabungan diterjunkan Ditlantas Polda Kalimantan Selatan (Kalsel).
Forum Silaturrahmi Jawa-Banjar (Forsiwajar) dan lintas Paguyuban bersama Polda Kalsel mendeglarasikan Plkada Damai.