Ini merupakan rangkaian awal perayaan HUT ke-130 Bank Rakyat Indonesia (BRI) yang digelar oleh BRI Region 14 Banjarmasin.
SMAS PGRI 1 Banjarmasin melaksanakan kegiatan penanaman 250 bibit pohon.
Bekerja sama dengan PT Arutmin Indonesia, sebanyak 8.000 bibit pohon ditanam di lahan seluas 280 hektar. Jenis bibit yang ditanam di antaranya jambu mete.
Proyek senilai Rp 999.288.000 dari APBD Kabupaten Banjar ini menangani jalan sepanjang 6,2 kilometer dengan lebar 6 meter.
Wali Kota Banjarbaru, Erna Lisa Halaby menanam bibit pohon di Taman Keanekaragaman Hayati (Kehati), Kelurahan Bangkal, Banjarbaru, Jumat (11/7) pagi.
Ribuan warga memadati Stadion 2 Desember pada Sabtu (5/7/2025) untuk menyaksikan laga eksibisi seru antara PS Barito Putera U-20 melawan Perseka HSS.
PT Harapan Kita Bersama (HKB) membagikan puluhan bibit pohon ke pengendara yang melintas lampu merah samsat lama.
Sebanyak 2.200 bibit pohon ditanam di Taman Hutan Raya (Tahura) Sultab Adam, Mandiangin, Banjar, Rabu (11/6).
Eksibisi MMA Kalsel di lapangan Futsal MRV, Sungkai Baru, Kecamatan Simpang Empat, Banjar (30-31/5) sukses digelar.
Pemkab HSS menunjukkan komitmennya dalam penguatan sektor pertanian berbasis pendidikan vokasi dengan mendukung penuh rencana pembukaan jurusan Agribisnis.
Untung Sugiarto tampak sumringah. Ribuan bibit ikan nila baru saja dia terima dari Kapolda Kalimantan Selatan (Kalsel), Irjen Pol Rosyanto Yudha Hermawan.
bakabar.com, TANAH BUMBU - Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu menerima bantuan 500 bibit tanaman