PT PLN (Persero) menjalin kolaborasi dengan ACWA Power dan PT Pupuk Indonesia (Persero) untuk pengembangan bisnis hidrogen.
PT Pupuk Indonesia bersama PT PLN dan ACWA Power melakukan perjanjian studi bersama untuk kembangkan hidrogen hijau dan amoniak hijau terintegrasi.
PT Pupuk Indonesia (Persero) mengenalkan kain nusantara produksi delapan UMKM kepada para delegasi negara-negara peserta KTT ASEAN 2023 di Labuan Bajo.
Wakil Menteri BUMN I Pahala Nugraha Mansury memastikan pupuk subsidi dan non subsidi tersedia untuk memenuhi kebutuhan masyarakat.
PT Pupuk Indonesia siap mengembangkan industri green ammonia dan blue ammonia atau amonia hijau dan biru di Indonesia.
PT Pupuk Indonesia (Persero) berkomitmen untuk berperan aktif mendukung pencapaian net zero emissions melalui pengembangan clean ammonia.
PT Pupuk Indonesia (Persero) mengungkapkan hingga akhir 2022 telah membantu 128 ribu petani.
Pupuk Indonesia Group menjamin kapasitas produksinya melebihi kuota pupuk bersubsidi yang telah diamanatkan oleh pemerintah.
PT Pupuk Indonesia (Persero) terus mengoptimalkan keberadaan gudang dalam rangka meningkatkan kehandalan sistem distribusi secara menyeluruh.
Direktur Utama (Dirut) Pupuk Indonesia mengungkapkan kemungkinana terjadinya krisis pangan, akibat dari kelangkaan pupuk.
PT Pupuk Indonesia (Persero) memastikan stok pupuk bersubsidi secara nasional sudah memenuhi kebutuhan.