Stasiun Magelang Kota jadi tempat perdagangan, sekaligus cikal bakal berdirinya Pasar Rejowinangun yang kini jadi Pasar Induk Kota Magelang.
Boog Kotta Leiding atau saluran air masih berdiri kokoh di pusat kota Magelang. Memanfaatkan energi gravitasi dan hanya berfungsi di waktu tertentu saja.
Sejarah mencatat bahwa Candi Prambanan adalah peninggalan yang pernah menghilang. Sejumlah ekpedisi dilakukan demi mencari keberadaan candi itu di tanah Jawa.
Michielsen adalah seorang jurnalis dan penulis, gayanya bercerita seperti melakukan reportase kehidupan seseorang, tidak lepas dari bingkai kenyataan